Detail Cantuman

Memprediksi Financial Distress Menggunakan Model Altam, Zmijewski dan Springate Pada Sektor Barang Konsumsi Yang Listing Di BEI Periode 2012 - 2016

Memprediksi Financial Distress Menggunakan Model Altam, Zmijewski dan Springate Pada Sektor Barang Konsumsi Yang Listing Di BEI Periode 2012 - 2016


Tujuan penelitian ini adalah untuk memprediksi perusahaan yang mengalami financial distress. Penelitian ini menggunakan 3 model prediksi yaitu, model altman, model zmijewski dan model springate. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan junlah 27 perusahaan yang berasal dari 5 sub sektor industri barang konsumsi yaitu, makanan dan minuman, rokok, farmasi, kosmetik dan keperluan rumah tangga dan barang rumah tangga. Hasil penelitian ini adalah model altman memprediksi 11,85% data bangkrut, 18,5 data berada dalam zona grey dan 69,62% data sehat. Model zmijewski memprediksi 2,96% perusahaan bangkrut dan 97,03% data sehat. MOdel springate memprediksi 15,55% data bangkrut dan 84,44% data sehat. Dari penelitian ini direkomendasikan untuk menggunakan model atlman karena model ini menyertakan saham dalam perhitungan modelnya.


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Fentiani - Personal Name
Anita Munir, M.Fin - Personal Name
Edisi
No. Panggil
Subyek Financial distress
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Thesis-S1
Bahasa Indonesia
Penerbit Tanri Abeng University
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :
Financial distress

Citation

. (2019).Memprediksi Financial Distress Menggunakan Model Altam, Zmijewski dan Springate Pada Sektor Barang Konsumsi Yang Listing Di BEI Periode 2012 - 2016.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd

 



Homepage Info

Welcome To 

Repositori Dokumen

TANRI ABENG UNIVERSITY

Media Sosial / Kanal

Facebook Repository Files Documentation Official
Youtube Repository Files Documentation Official
Instagram Repository Files Documentation Official

Address

TANRI ABENG UNIVERSITY
Jl. Swadarma Raya No.58
Kelurahan Pondok Ulujami, Kecamatan Pesanggerahan, Kota Jakarta Selatan Selatan
E: yenti.sumarni@tau.ac.id